Sekilas Tentang Aku

Jumat, 27 Mei 2011

Prosedur Waste Ink Tank Reset untuk Beberapa Tipe Printer Canon

Buat teman-teman yang punya printer model Canon Generic “S” Series, Canon i320, i255 dan Canon Pixma IP1000 tak perlu repot dan bingung neh ada beberapa metode yang layak dicoba buat mereset waste ink counter… :P

Canon Generic “S” Series Reset Code.
Waste Ink Counter Reset.
  1. Matikan printer.
  2. Tekan dan tahan tombol resume, kemudian tekan dan tahan tombol power.

Trick Mengakali “Ink Cartridge Cannot Be Recognized”





Apakah printer teman-teman sekalian bermasalah? blinking 5-7 x orange? atau muncul pesan “The following ink cartridge cannot be recognized” pada monitor teman-teman? solusinya coba deh “ganti cartridge baru” (hahaha…pasti pada ga mau :P )

Yang jelas tenang aja teman-teman coba deh pake cara yang ini dan harap disimak baik-baik supaya berhasil: